Fakta Jember – Edward yang berkewarganegaraan Australia melakukan perekaman Kartu Tanda Penduduk (KTP) elektronik atau KTP-el di kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Jember. Meski sebagai warga negara asing (WNA), Edward bisa memiliki KTP-el seperti warga Indonesia lainnya. Kepemilikan KTP oleh WNA itu dijamin dalam Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2013 tentang perubahan atas […]