www.lamongan.network.com Jember – Pentingnya menjaga populasi edemik burung perkutut dan memperkuat pertumbuhan ekonomi kerakyatan khususnya disektor pembuatan sangkar burung, pemerintah kabupaten Jember menggelar Liga Perkutut Jawa Timur (LPJT) Putaran Pertama, minggu, 05/03/23 di Lapangan Secaba Jember. Kegiatan dibuka Bupati Jember, Ir. H. Hendy Siswanto, S.T., IPU, itu juga dihadiri Forkopimda, Ketua Persatuan Pelestari Perkutut Seluruh […]
Tag: UMKM
Portal Faktajember : Siti Munawaroh Pelaku UMKM Asal Sumberejo- Ambulu Ingin Kabar Pelatihan Sampai Ke Pelosok Desa
Jember – Pelatihan yang digelar Dinas Koperasi terhadap pelaku UMKM sejak seminggu lalu membuat terkesan Siti Munawaroh, salah satu peserta pelatihan yang berasal dari Desa Sumberejo, Kecamatan Ambulu, Kabupaten Jember. Ibu satu orang putri ini mengaku senang dengan acara pelatihan bagi pelaku UMKM di kabupaten Jember, bahkan istri Sudarto, staf disebuah kantor kelurahan berharap agar […]
Hindari Klaster Sama, Disperindag Jember akan Sinkronkan Data Penerima Bansos
Jember – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Jember akan melakukan sinkronisasi data penerima bantuan sosial dengan data yang dimiliki oleh Dinas Sosial. Langkah itu ditempuh untuk menghindari penyaluran bantuan kepada penerima yang telah menerima bantuan dalam klaster bantuan yang sama. Saat ini Disperindag Jember masih melakukan pendataan calon penerima bansos. “Setelah […]
Pemkab Jember Diimbau Hindari Penyaluran Bantuan dalam Klaster Sama
Jember – Kepala Kejaksaan Negeri Jember I Nyoman Sucitrawan, SH., MH., memberikan pendapatnya atas persoalan hukum yang melingkupi penyaluran bantuan sosial yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Jember. Pendapat Kajari Jember disampaikan saat menjadi narasumber diskusi terpusat (focus group discussion) yang digelar oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Jember, Senin, 14 November 2022, […]
Bupati Jember Apresiasi Guru Berdayakan UMKM
Jember – Bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto, S.T., IPU., mengapresiasi guru yang ikut memberdayakan UMKM melalui kegiatan jalan sehat. Itu disampaikan H. Hendy saat membuka jalan sehat sekaligus membuka Pekan Olahraga dan Seni (PORSENI) PGRI dalam rangka HUT Ke – 77 PGRI di Alun-alun Jember pada Minggu (10/9/2022) pagi. Bupatipun tidak sendirian, bersama Ketua […]
Sahabat Tino Latih Pemuda untuk Mandiri dan Profesional
Jember – Sahabat Tino terus bergerak dan menjaring pemuda – pemudi untuk dilatih bekerja yang mampu menciptakan out put yang langsung bisa bermanfaat bagi mereka. Hari ini, Senin, 1/8/22 Bang Tino menggelar latian kerja bertempat di Kantor Koperasi Jember Kreatif Solusi, beberapa pemuda dan pemudi di latih secara langsung membuat perencanaan kerja, melakukan aktivitas langsung dan […]
Pelaku UMKM Apresiasi Pagelaran Pesta Rakyat
Jember – Pemerintah Kabupaten Jember sukses menyelenggarakan Pesta Rakyat Penyambutan Kirab Api Porprov VII Jawa Timur di Jember pada Kamis (24/6/2022) malam. Hal tersebut tampak dari semangat masyarakat Jember yang tumpek blek di sekitar kantor Pemerintah Daerah (Pemda) dan Alun-alun Jember. Tercatat, banyak hal yang tersaji pada malam itu. Mulai pawai kirab api Porprov VII […]
Jelang Pembukaan Porprov VII Tanggal 25 Juni Mendatang, Tingkat Hunian Hotel Penuh
Jember – Tiga hari lagi, tepatnya tanggal 25/6/22 yang akan datang, Pekan Olah raga Provinsi VII Jawa Timur dibuka di Jember. Upacara pembukaan rencana akan digelar di Gedung JSG, Ajung Jember akan dibuka langsung Gubernur Jawa Timur Hj. Khofifah Indar Parawansa. Ribuan tamu bakal hadir di Jember, tidak menutup kemungkinan banyak pejabat teras di masing-masing […]
Semangat UMKM Support Pelaksanaan Porprov VII
Jember – Semangat mengusung Jember jadi juara Porprov ke VII kali ini tampaknya mendapat dukungan penuh para pelaku UMKM Jember. Walau mereka baru dikomunikasikan beberapa saat lalu, namun tak mengendurkan kebersamaan mereka, juga tidak menyurutkan semangat menggelar lapak sebagai bentuk dukungan nyata. Hari ini, Jumat, 17/6/22, di Alun alun Jember, terlihat beberapa tenda merah berdiri […]
Porprov dan Tiga Arahan Bupati Jember Kepada Seluruh OPD
Jember – Bulan ini, tepatnya mulai tanggal 25 Juni 2022, Jember akan menjadi tuan rumah Pekan Olahraga Provinsi VII. Gawe besar ini sudah dipersiapkan sedemikian rupa oleh Pemerintah Kabupaten. Bahkan sejak awal memimpin, Bupati Jember H. Hendy Siswanto,ST., IPU, telah memberi tiga kata kunci sebagai alat membangun Jember dari keterpurukan. Tiga kata kunci itu adalah, […]