PENDIDIKAN

Ketika Murid dan Guru di Sekolah Ini Berganti Peran

Fakta Jember – Peringatan Hari Guru Nasional tahun 2024 d sekolah ini menarik perhatian, karena dilakukan dengan berganti peran. Siswa menjadi guru, guru menjadi siswa. Kegiatan itu dilakukan oleh siswa SMK Bhumi Phala (Mipha) Parakan, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah. “Selama sehari ini siswa bergantian mengajar guru-guru di dalam kelas, para guru mengenakan seragam sekolah, dan […]

PENDIDIKAN

BNPT Khawatirkan Generasi Muda Meragukan Pancasila, Dorong Pendidikan Karakter

Fakta Jember – Survei terbaru menunjukkan adanya kekhawatiran terhadap pemahaman generasi muda tentang Pancasila sebagai ideologi negara. Pemerintah dan semua pihak perlu menekankan pentingnya pendidikan karakter sejak dini untuk menanamkan nilai-nilai Pancasila dan kebangsaan. Program Sekolah Damai diharapkan dapat menjadi benteng bagi generasi muda agar tidak mudah terpengaruh oleh paham-paham yang merongrong ideologi negara. Melansir […]