Jember – Akhirnya tibalah saat yang ditunggu tunggu para atlet peraih medali pada Porprov VIII dan Forda lalu. Hari ini, Sabtu, 18/11/23, bertempat di Aula PB Sudirman, Pemerintah Kabupaten Jember melalui Dinas Pemuda dan Olahraga Jember menggelar Tasyakuran dan Pemberian Bonus kepada atlet peraih medali pada kejuaraan Porprov VIII, Fornas, dan Forda. Kepala Dispora Edy Budi Susilo […]
Tag: Porprov Jatim 2023
Pemkab Jember Siapkan Reward Bagi Atlet Berprestasi
Jember – Pemkab Jember akan terus memberikan reward pada atlet-atlet Porprov VIII, itu disampaikan Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Jember DR. H. Edy Budi Susilo, Minggu, 10/9/23. Edy berada di Sidoarjo bersama Ketua Koni Jember Sutikno untuk menghadiri kemegahan pembukaan Pekan Olahraga Provinsi (Poprov) Jawa Timur VIII. Acara itu membuat takjub tiap mata yang memandang. […]