Fakta Jember – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mendukung memanfaatkan lahan-lahan BLBI untuk Program Tiga Juta Rumah pemerintah. Program Tiga Juta Rumah merupakan program pembangunan rumah terjangkau dan layak huni, untuk rakyat yang membutuhkan. Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Kemenkeu akan membahasnya dengan Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP). Dirjen Kekayaan Negara Kementerian Keuangan, Rionald Silaban akan […]
Tag: Kemenkeu
Capaian Kinerja APBN KPPN Jember di Bawah Target
Jember – Kantor Pelayanan Kekayaan Negara (KPPN) Jember menyerap 63 persen APBN pada triwulan ketiga tahun 2022. Capaian itu di bawah target 70 persen. Anggaran yang dikelola mencapai Rp. 3,10 triliun untuk dua kabupaten: Jember dan Lumajang. Kepala KPPN Jember Dirgohaju Widodo menilai capaian di bawah target itu wajar, karena mengalami beberapa kendala di […]