Jember – Musim hujan mulai tiba. Pemerintah bersama warga perlu mengantisipasi dampak turunnya hujan dengan intensitas tinggi. Seperti terjadi di desa Wonoasri, dan desa Curahnongko, kecamatan Tempurejo, sejak Kamis, 28/11/24 mengalami banjir, membuat puluhan rumah warga diterjang air. Kondisi tersebut menarik perhatian beberapa instansi seperti Manajemen PTPN I Regional 5, Komando Distrik Militer (Kodim) 0824 […]