Fakta Jember – Pemerintah Kabupaten Jember menggelar upacara peringatan Hari Jadi ke-79 Provinsi Jawa Timur tahun 2024, Sabtu 12 Oktober 2024. Sederat prestasi telah dicapai. Upacara digelar di Lapangan Sukorambi itu dipimpin langsung oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Jember Hadi Sasmito. Hadi Sasmito yang membacakan sambutan Pj Gubernur Jawa Timur, membeber sederet keberhasilan Pemerintah Provinsi Jawa […]
Tag: Jatim
Dianggap Tak Prosedural, Muscab HKTI Jember di Rumah Ketua PAN Gagal di Gelar
Jember – Muscab HKTI (Himpunan Kerukunan Tani Indonesia) DPD Jawa Timur, yang menggelar Musyawarah Cabang (Muscab)di rumah ketua PAN Jember, akhirnya gagal dilaksanakan, mengingat Muscab tidak melibatkan Pengurus DPC Kabupaten Jember, dan tidak sesuai AD/ART, serta belum mendapat izin dari Polres Jember. Pengurus HKTI DPC Kabupaten Jember, sesuai AD/ART masih syah dan legal, sehingga ketua […]
Waketum KONI Jatim Nilai Kesiapan Venue Jember Capai 95%, Benarkah..?
Jember – Kedatangan rombongan tim KONI Provinsi ke KONI Jatim Jember, Kamis, 17 Maret 2022 menjadi energi baru bagi KONI Jember Pimpinan Sutikno. Pernyataan Waketum KONI Jatim tentang kesiapan Jember yang menurutnya mencapai 95% membuat KONI Jember bernafas lega, hal ini menyangkut proses kelanjutan penyiapan berbagai venue dan cabor yang ada. Irmantara Subagia, Wakil Ketua […]
Pemkab Jember Perbaiki Teknis Distribusi Bantuan JPS Jatim
faktajember.com Jember Kota – Perbaikan teknis distribusi sejumlah bantuan yang dikucurkan pemerintah pada masa pandemi dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Jember. Langkah ini melibatkan jajaran kecamatan dan satgas. Bupati Jember Faida saat memimpin rapat koordinasi perbaikan teknis distribusi, Jum’at, 11 September 2020, mengawali dengan menyebut sejumlah masalah yang muncul pada penyaluran tahap pertama bantuan sosial Jaring […]