EKONOMI

Kementerian Investasi Dorong Hilirisasi Industri Rokok Kretek 

Fakta Jember – Kerjasama antara pemerintah dan perusahaan swasta seperti PT HM Sampoerna Tbk berhasil mendorong hilirisasi industri rokok kretek. Investasi besar-besaran yang dilakukan oleh PT HM Sampoerna Tbk tidak hanya menciptakan lapangan kerja, tetapi juga memberikan dampak positif bagi masyarakat sekitar melalui program pemberdayaan. Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala BKPM Rosan Roeslani, Sabtu 14 Desember […]

HUKUM PEMERINTAHAN

Politisi Gerindra Bambang Hariyadi Dorong Revisi UU Minerba, Temukan 2 Perpres Bertentangan

Fakta Jember – Komisi XII DPR RI menilai dua peraturan presiden atau Perpres bertentangan dengan undang-undang sehingga perlu adanya revisi. Dua Perpres itu yakni Perpres Nomor 70 Tahun 2023 tentang Pengalokasian Lahan bagi Investasi. Dan Perpres Nomor 76 Tahun 2024 tentang izin kelola tambang untuk organisasi kemasyarakatan (ormas) keagamaan. Keduanya dinilai bertentangan dengan UU No. […]

EKONOMI PEMERINTAHAN

Harapkan Omah Rembug Menjamin Naiknya Investasi

Fakta Jember – Bupati Jember Hendy Siswanto meresmikan Omah Rembug pada Kamis 23 Februari 2023. Omah Rembug berlokasi di Perumahan Surya Milenia. Tepatnya Jalan Mataram No. A10, Kelurahan Mangli, Kecamatan Kaliwates, Jember, Jawa Timur. Peresmian itu mengangkat tema “Merajut Silaturahmi untuk Mengawal Pembangunan Jember yang Aman dan Damai dalam Bingkai Persatuan dan Kesatuan Bangsa.” Pendirian […]