SOSIAL

Ngopi Bareng SWI, Upaya Tingkatkan Kompetensi Wartawan

Jakarta – Langkah ngobrol Pintar ( Ngopi ) yang digelar DPP Sekber Wartawan Indonesia (SWI) Bareng ppkali ini mendatangkan Lahyanto Nadie, Penguji Kompetensi Wartawan di Lembaga Pers Dr. Soetomo (LPDS) Jumat, (10/2/2022) di kantor DPP SWI, Jalan Indramayu 117 Menteng Jakarta Pusat. “Wartawan adalah orang yang secara teratur melaksanakan kegiatan jurnalistik yaitu 6 M; mencari, […]

SOSIAL

Sekber Wartawan Indonesia (SWI) Tandatangani MOU dengan BPJamsostek

Jakarta – Terkait kepesertaan BPJamsostek bagi Anggota SWI di seluruh Indonesia, di Kantor BPJamsostek, Jakarta Mampang, Selasa (7/2/2023). Penandatanganan dilakukan oleh Erwin Rizkian Kabid CSR DPP SWI sekaligus selaku Ketua Yayasan Rumah Pengembangan dan Pemberdayaan Disabilitas (YRPPD) dan Yanuar, Bidang Kepesertaan BPJamsostek Kantor Mampang, Jakarta. “Ini adalah langkah nyata sebagai wujud komitmen DPP SWI dalam […]

SOSIAL

Portal Faktajember : DPD SWI Jember dan Kapolres Sepakat Tangkal Berita Hoax

Jember – Gebrakan pengurus DPD SWI Jember dalam membangun komunikasi dan jaringan patut diapresiasi. Pasca diterima audiensi oleh pimpinan Bank Indonesia Jember beberapa Minggu lalu, hari ini selasa, 11/10/22 DPD SWI Jember diterima Kapolres Jember AKBP Hery Purnomo SIk, SH di ruang kerjanya. Kapolres menerima pengurus DPD SWI Jember diantaranya, Suyono Hs( ketua DPD SWI […]

SOSIAL

Pernyataan Sikap SWI Jember Terhadap Kasus Perampasan Kamera Wartawan di Jombang

Jember – Dewan Pimpinan Daerah Sekber Wartawan Indonesia (DPD-SWI) Kabupaten Jember menyatakan prihatin dan mengutuk keras cara-cara “kekerasan” yang dilakukan oknum masyarakat, yang menghalang-halangi kerja wartawan dalam meliput berita kejadian/peristiwa. Kasus “kekerasan” dengan merampas alat kerja wartawan, berupa kamera atau handycam/camcorder milik wartawan TV One, Muhammad Fajar Eljundi, di Kabupaten Jombang, dalam meliput aksi “protes/tindak […]

SOSIAL

Dengan Semangat Kebersamaan DPD SWI Jember Akan Gelar Rakerda

Jember – Sebagai organisasi wartawan baru Sekber Wartawan Indonesia berupaya segera melengkapi kepengurusan mulai DPW SWI Propinsi hingga ke seluruh DPD SWI di kabupaten kota se Indonesia. Jember, yang sudah terbentuk kepengurusan dan memperoleh SK resmi dari DPP SWI segera menindak lanjuti dengan melengkapi susunan kepengurusan DPD SWI Jember, bahkan dalam waktu dekat bakal menggelar […]