Fakta Jember – Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Jember Isnaini Dwi Susanti mengungkap tindakan yang harus dilakukan saat data dokumen adminduk tidak sama dengan dokumen lainnya. Ketidaksesuaian data adminduk dengan data pada dokumen lain kerap terjadi di masyarakat. Seperti nama di KTP dengan nama di ijazah. Atau nama di Kartu Keluarga dengan […]