Jember – Menghadapi musim hujan, pemerintah Kabupaten Jember melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), hari ini, Senin, 4 Desember 2023 menggelar apel gelar logistik dan peralatan serta peresmian tenda edukasi pendidikan bencana di Alun-Alun Jember. Turut hadir diacara tersebut Ketua TP PKK Jawa Timur Arumi Bachsin, S.E., Ketua TP PKK Jember Hj. Dra. Kasih Fajarini, Wakil Bupati […]
Tag: bupati jember
Dampingi Bupati Jember, Dandim 0824/Jember Hadiri Pertunjukan Budaya Peringati Anti Kekerasan Perempuan
Jember – Bupati Jember H. Hendy Siswanto. didampingi Dandim 0824 Jember Letkol Inf. Rahmat Cahyo Dinarso, bersama jajaran Forkopimda menghadiri pembukaan pertunjukan kolaboratif budaya, dalam memperingati anti kekerasan terhadap perempuan, Jumat, 1/12/23 di Pendopo Wahya Wibawa Graha. Tampak hadir diacara tersebut Wakil Bupati MB Firjaun Barlaman, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, Kapolres Jember diwakili Kompol […]
Bupati Cek Perbaikan Peningkatan Jalan Pemukiman dan Pantai Bandealit
Jember – Sebentar lagi warga Bandealit, Kecamatan Tempurejo Bakal bisa menikmati mulusnya jalan di wilayah Bandealit. Ini setelah pemerintah kabupaten Jember merealisasikan perbaikan peningkatan jalan di daerah wisata kebanggaan warga Jember. Hari ini, Selasa, 29/11/23 Bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto, ST., IPU., ASEAN., Eng., didampingi Dandim 0824 Letkol Inf. Rahmat Cahyo Dinarso, Kepala ATR / […]
Bupati Jember Pimpin Upacara HUT ke-77 PGRI dan Hari Guru Nasional Tahun 2023
Jember – Bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto., S.T., IPU., ASEAN., Eng., pimpin apel upacara HUT ke-77 PGRI dan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2023, Rabu, (29/11/2023) di Alun-Alun Jember. Diupacara yang juga bertepatan dengan Hari KORPRI ke-52, Bupati Hendy Siswanto membacakan sambutan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek), Nadiem Anwar Makarim. Dalam arahannya, Nadiem optimis […]
Akhirnya Insentif Guru Ngaji dan Dana Hibah Diserahkan Bupati
Jember – Penantian panjang guru ngaji berakhir sudah. Hari ini, Selasa, 28/11/23 Insentif guru ngaji diserahkan bupati Jember H. Hendy Siswanto, S.T, IPU, ASEAN, Reng. Selain insentif, bupati juga menyerahkan perlindungan JAMSOSTEK, serta dana hibah untuk sejumlah tempat ibadah dan Organisasi Keagamaan. Insentif diberikan dan perlindungan BPJS-TK kepada Guru Ngaji Muslim, Non Muslim, Mudin, serta menyerahkan […]
Bupati Jember Ingatkan Peserta Tajem Tidak Tinggalkan Salat
Jember – Hari ini, Sabtu, 25/11/23 Gerak Jalan Tradisional Tanggul Jember di gelar. Ribuan peserta dan penggembira tampak ceria dan semangat berjalan seusai dilepas Bupati Jember, H. Hendy Siswanto. Bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto bersama Ketua TP PKK Kabupaten Jember Dra. Hj. Kasih Fajarini dan Wakil Bupati Jember KH. MB. Firjaun Barlaman serta jajaran […]
KAI Daop 9 Jember Bantu Berangkatkan Peserta Tajemtra
Jember – PT KAI DAOP 9 aktif berpartisipasi dalam pelaksanaan Tajemtra tahun 2023. Hari ini, Sabtu, 25/11/23 PT KAI DAOP 9 membantu Pemberangkatan peserta Tanggul Jember Tradisional (Tajemtra) di Stasiun Jember. Kegiatan ini merupakan kerjasama Pemkab Jember dengan KAI Daop 9 Jember. Peserta Tajemtra yang menggunakan kereta api menuju garis start di Tanggul berjumlah 432 […]
Kejar Jember Bebas Stunting, Bupati Salurkan Bantuan 12 Kilogram Telur Ayam
Jember – Keseriusan pemerintah kabupaten Jember agar warganya bisa bebas stunting patut di apresiasi. Himbauan Bupati Jember H. Hendy Siswanto agar seluruh OPD melakukan sinergi dan kolaborasi merupakan terobosan luar biasa. Hari ini, Jumat, 24/11/23, bertempat di Balai Desa Patemon, kecamatan Pakusari, Bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto ST., IPU., didampingi Kepala Dinas Ketahanan Pangan […]
Puncak Peringatan HKN Ke-59, Diikuti Penyerahan 1.555 SK Nakes
Jember – Puncak Peringatan Hari Kesehatan Nasional ke 59 tahun ini sedikit berbeda. Dan ini menjadi kado terbaik bagi ribuan tenaga Nakes di Jember. Tampak ribuan tenaga kesehatan (nakes) tumplek blek di Alun-Alun Jember pada Jumat (24/11/2023) pagi. Bersama dengan Bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto, ST., IPU., dan Wakil Bupati Jember KH. MB. Firjaun […]
Bupati Jember Launching Sahabat TAGANA Tahun 2023
Jember – Bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto.,ST., IPU, secara resmi melaunching Sahabat Taruna Siaga Bencana (TAGANA) pada Minggu, (19/11/2023) di Lapangan Secaba Rindam V Brawijaya. Cuaca gerimis tak menyurutkan semangat sebanyak 1.240 perwakilan wilayah RT/RW dari total 8.348 sahabat TAGANA mengikuti apel. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Jember Akhmad Helmi Luqman menuturkan bahwa jumlah sahabat […]