| faktajember.com | Politik | Jum’at | 05 Juni 2020 | 14:40 WIB | Jember Kota – Pemilihan kepala daerah serentak bakal digelar 9 Desember 2020, saat wabah Covid-19 diperkirakan masih ada. Kondisi itu yang perlu diantisipasi oleh pemerintah pusat dan pemerintah daerah yang menyelenggarakan pemilihan. Wakil Bupati Jember Muqit Arief, usai rapat secara virtual […]
Tag: bupati Jember Faida
Dapat Alat Khusus, Pemeriksaan Covid-19 di RSD dr. Soebandi Lebih Cepat
| faktajember.com | Kesehatan | Senin | 01 Juni 2020 | 14:49 WIB | Patrang – RSD dr. Soebandi Jember, Jawa Timur, mendapatkan peralatan khusus untuk mempercepat pemeriksaan sampel untuk kasus Covd-19. “Sekali test swab bisa seratus sampel, dalam jangka waktu kurang lebih enam puluh menit,” kata Faida saat mengecek laboratorium di rumah sakit setempat. […]
Tekan Peningkatan Positif Covid-19, Mall dan Pasar Tradisional Ditutup Seminggu
| faktajember.com | Kesehatan | Jum’at | 22 Mei 2020 | 22:33 WIB | Jember Kota – Terjadi peningkatan yang signifikan terhadap jumlah pasien konfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Jember. Peta persebaran wabah oleh virus korona ini juga semakin meluas. Hingga 22 Mei 2020, jumlah terkonfirmasi positif Covid-19 sebanyak 25 orang. Mereka ini berada di […]
Warga di Zona Merah Disarankan Tak Gelar Sholat Idul Fitri
| faktajember.com | Pemerintahan | Rabu | 19 Mei 2020 | 22:05 WIB | Jember Kota – Mencegah persebaran Covid-19 menjadi tanggung jawab semua pihak. Hasilnya adalah jerih payah bersama. Termasuk takmir masjid dan ulama yang menjadi garda depan saat digelarnya sholat idul fitri 1441 H. “Perkembangan dan capaian yang dilakukan Kabupaten Jember adalah hasil […]
Agar Tepat Sasaran, Rumah Penerima Bantuan Sembako Ditempeli Stiker
| faktajember.com | Sosial | Senin | 18 Mei 2020 | 10:57 WIB | Jember Kota – Pemerintah Kabupaten Jember akan menempeli rumah warga miskin kota penerima bantuan sembako dengan stiker. Penempelan stiker itu untuk menghindari salah sasaran dan menjadi bahan evaluasi penyaluran bantuan berikutnya. Termasuk untuk perbaikan data kemiskinan di Kabupaten Jember. Terkait data […]
Bupati Faida Bantu Sembako Warga Miskin Kota
| faktajember.com | Sosial | Senin | 18 Mei 2020 | 10:42 WIB | Jember Kota – Pemerintah Kabupaten Jember memberikan bantuan sembako bagi warga miskin dan terdampak Covid-19 di wilayah perkotaan. Ada tiga kecamatan yang masuk dalam wilayah perkotaan, yaitu Patrang, Kaliwates, dan Sumbersari. Bantuan paket sembako yang diberikan sebanyak 4.165. “Bantuan ini dari […]
Warga di JSG dapat Terapi Relaksasi
| faktajember.com | Kesehatan | Minggu | 17 Mei 2020 | 18:46 WIB | Ajung – Relawan Dukungan Psikososial Indonesia RDPI melakukan terapi relaksasi kepada warga yang menjalani isolasi di Jember Sport garden (JSG). “Kami memberikan dukungan semangat serta upaya menumbuhkan imun agar warga yang di JSG lebih sehat lagi,” kata Mohammad Afi, CEO RDPI. […]
Berhasil Buat Data 43 Macam Sasaran Bantuan
| faktajember.com | Sosial | Jum’at | 15 Mei 2020 | 14:23 WIB | Jember Kota – Pemerintah Kabupaten Jember berhasil melakukan pembaruan data penerima manfaat bantuan, sekaligus mengelompokkan dalam 43 macam. Bupati Jember, Faida, menjelaskan, 43 macam sasaran bantuan tersebut dilakukan melalui pembaruan data kemiskinan yang tidak ada di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS). […]
Bupati Jember Minta Pendampingan BPK, BPKP, dan KPK
| faktajember.com | Pemerintahan | Jum’at | 15 Mei 2020 | 14:07 WIB | Jember Kota – Percepatan penanganan Covid-19 memerlukan pendampingan keuangan agar penggunaan anggaran hasil pengalihan (refocusing) kegiatan dan realokasi anggaran daerah menjadi tepat. “Dalam pelaksanaan penanganan ini, baik dari kesehatan, jaring pengaman sosial, maupun stimulus ekonomi, dari awal perencanaan mendapat pendampingan,” kata […]
Baru 82 Desa Serahkan Data Penerima Bansos DD
| faktajember.com | Pemerintahan | Rabu | 06 Mei 2020 | 15:52 WIB | Jember Kota – Bupati Jember Faida menjelaskan baru 82 desa yang menyerahkan data warga penerima bantuan langsung tunai yang berasal dari Dana Desa (DD). Ini diungkap bupati di Pendapa Wahyawibawagraha, Rabu, 06 Mei 2020, usai mengikuti telekonferensi dengan Gubernur Jawa Timur, […]