EKONOMI HUKUM

15 Perusahaan Diusulkan Terima Sanksi Stop Layanan Publik

faktajember.com | Sumbersari – Forum koordinasi pengawasan dan pemeriksaan kepatuhan badan usaha terhadap BPJS Kesehatan menyepakati menerapkan tindakan hukum. Ada 15 perusahaan yang menjadi sasaran pertama menerima sanksi. Kesepakatan yang terjadi pada Senin, 23 November 2020, di Aula Kejaksaan Negeri Jember itu menyebutkan akan menjatuhkan sanksi kepada pengusaha yang tidak membayarkan iuran BPJS Kesehatan pekerjanya. […]

KESEHATAN

RS Balung Mulai Daftarkan Pasien Melalui Fingerprint

  faktajember.com | Kesehatan | 21 Juni 2019 | 14:09 WIB Balung – Rumah Sakit Balung mulai mendaftarkan pasiennya melalui perekaman fingerprint (FP) Perekaman ini dilakukan sebagai tindak lanjut kebijakan baru yang dikeluarkan oleh BPJS Kesehatan. Semua rumah sakit yang telah memiliki alat fingerprint wajib mendaftarkan pasiennya, terutama untuk pasien di poli mata, jantung, rehab […]