PEMERINTAHAN

Pemkab Jember Luncurkan BPJAMSOSTEK Buruh Tani Tembakau

Jember – Tampaknya petani tembakau bisa tersenyum bahagia, ini setelah Pemkab Jember terus berkomitmen memberikan perlindungan kepada masyarakat Jember. Salah satunya melalui program BPJS Ketenagakerjaan Buruh Tani Tembakau pada Senin, (6/11/2023) di Aula PB Soedirman. Sebanyak 20.097 buruh tani tembakau Jember tercover BPJS Ketenagakerjaan. Program yang secara langsung dilaunching oleh Bupati Jember, Ir. H. Hendy […]

PEMERINTAHAN

Pemkab Menambah 1.500 Nelayan Penerima BPJamsostek pada 2023

  Jember – Pemerintah Kabupaten Jember bakal menambah jumlah nelayan yang menerima manfaat jaminan sosial ketenagakerjaan. Kepala Dinas Perikanan dan Kelautan (Kadisperikel) Kabupaten Jember Indra menyebut bakal ada lagi ribuan nelayan yang menerima BPJasmsostek. “Tahun depan, bakal kami tambah menjadi 1.500 lagi,” katanya usai menerima penghargaan dari Sekda Provinsi Jawa Timur Adhy Karyono, di Kabupaten […]

SOSIAL

Bupati Serahkan Klaim BPJamsostek kepada Ahli Waris Perangkat Desa

Tanggul – Bupati Jember Hendy Siswanto menyerahkan klaim BPJamsostek kepada perangkat desa di Desa Kramat, Kecamatan Tanggul, Kamis, 18 November 2021. Menurut Bupati Hendy, Pemkab Jember wajib hadir memberikan perlindungan kepada Ketua RT, RW, Kades, serta Kader Posyandu sebagai pelayan yang paling dekat masyarakat. “Mereka garda terdepan pembangunan dan kemajuan Jember. Pemerintah wajib hadir. Salah […]

PEMERINTAHAN

Hendy Dorong BPJamsostek Bentuk Kader Unggul

Patrang – Bupati Jember Ir. H. Hendy Siswanto melaksanakan audiensi dengan Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Jember, R. Edy Suryono, Selasa, 26 Oktober 2021. Dalam audiensi tersebut membahas langkah untuk meningkatkan kepesertaan jaminan sosial tersebut. Bupati Hendy memberikan saran agar manajemen BPJS Ketenagakerjaan Jember membentuk kader unggulan masyarakat. “BPJamsostek harus terjun langsung ke masyarakat, Hadir di […]

PEMERINTAHAN

Pemkab Daftarkan 316 Jukir dalam BPJamsostek

Patrang – Memperingati Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) 2021, Pemerintah Kabupaten Jember mengikutsertkan 316 juru parkir (jukir) sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek), Jumat, 17 September 2021. Bupati Jember Hendy Siswanto menyampaikan, dirinya berkomitmen untuk terus memberikan kepastian perlindungan hidup kepada setiap pekerja di lingkungan Pemkab Jember. Adapun manfaat yang akan didapatkan para jukir melalui program ini […]

SOSIAL

Bupati Hendy Serahkan Dana BPJamsostek Kades Ajung

Kalisat – Keluarga almarhum Mohamad Imron menerima dana klaim dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJamsostek) Cabang Jember, Rabu, 14 Juli 2021. Penyerahan dilakukan oleh Bupati Jember kepada istri Kepala Desa Ajung, Kecamatan Kalisat, tersebut. “Semoga almarhum Mohamad Imron mendapatkan tempat yang mulia serta husnul khotimah, dan keluarganya diberi kesabaran dan ketabahan,” kata Bupati Hendy. […]

SOSIAL

5.578 Nelayan Jember Terima Bantuan Perlindungan Jaminan Sosial

faktajember.com Puger – Sebanyak 5.578 nelayan di Kabupaten Jember menerima bantuan perlindungan jaminan sosial dari Pemerintah Kabupaten Jember. Bantuan itu berupa iuran peserta perlindungan ketenagakerjaan pada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan (BPJamsostek), dalam program BPJamsostek Nelayan. Diterimanya bantuan itu ditandai dengan penyerahan kartu BPJamsostek oleh Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Jember A. Muqit Arief kepada nelayan […]

HUKUM

Ditenggat 14 Hari, Notaris di Jember Siap Ikut BPJamsostek

faktajember.com Kaliwates – Pengurus Daerah Ikatan Notaris Indonesia (INI) Jember – Bondowoso menyatakan siap mendukung program pemerintah dalam menyejahterakan pekerja melalui jaminan sosial ketenagakerjaan. “Kami siap mendukung program yang dicanangkan pemerintah. Memang ini aturan dari pemerintah, setiap pemberi kerja wajib menjamin kesejahteraan dari pekerjanya,” terang Muti’atul Khasanah, Ketua INI. Usai sosialisasi perlindungan tenaga kerja, Selasa, […]