PEMERINTAHAN

Bupati Hendy Dukung Muhmmadiyah Bangun Jember Berkemajuan

  Fakta Jember – Bupati Hendy Suswanto menyatakan dukungannya kepada Muhammadiyah dan Aisyiyah Kabupaten Jember dalam membangun Jember. Itu disampaikan Hendy saat memberikan sambutan dalam Musyawarah Daerah (Musyda) XI di Kecamatan Tanggul pada Minggu 26 Februari 2023. Musyda XI Muhammadiyah dan Aisyiyah itu mengusung tema “Penguatan Gerak Perempuan, Bersama Membangun Jember Berkemajuan.” Musyda yang digelar […]