Jember (Fakta Jember) – Hujan yang deras sejak Selasa (23/1/2018) siang siang longsor di tiga lokasi di Desa Ajung, Kecamatan Kalisat.
Relawan penanggulangan bencana, Nuryadi, Selasa malam ini menjelaskan tiga lokasi tersebut.
Pertama, longsor di Gunung Kemiri. Bencana ini korban satu rumah warga rusak berat,
Kedua, di Dusun Krajan Desa Ajung yang terkena satu rumah warga dan rumah dinas pengairan rusak berat.
Dusun Oloh Desa Ajung yang juga merusakan satu rumah warga.
“Tadi salah satu rumah relawan, yaitu Mas Hari Panca, terkena longsoran, jadi saya langsung ke sini,” tutur Nuryadi.
Hujan deras sejak pukul 14.00 hari ini juga banjir di Desa Ajung, tepatnya di Dusun Krajan dan Dusun Oloh. Banjir juga menggenangi Stasiun Kalisat.
Hasil aparat dari Polsek Kalisat, Koramil Kalisat, Camat Kalisat, dan Kades Ajung turun ini bencana.
Petugas Penanggulangan Benana Daerah (BPBD) Jember juga berada di lokasi bencana.
Mereka sudah melakukan tindakan evakuasi kepada warga yang menjadi korban longsor di tiga lokasi tersebut.
“Alhamdulillah korban jiwa sampai saat ini tidak ada,” tutur pria yang akrab disapa Mas Nur ini. (tom)