EKONOMI SOSIAL

Buruh Tani Berharap Upah Pembibitan dan Pemupukan Naik

faktajember.com – Musim panen telah tiba.  Ini saat paling membahagiakan bagi para buruh tani. Namun sayang, hanya saat panen saja buruh tani mendapatkan upah yang banyak. “Alhamdulilah setiap panen saya dan rekan bisa mendapat masing-masing 2,5 juta bersih untuk 2 ton padi,” ujar Muhamad Sholeh, Minggu (12/8/18). Ditemui di sela-sela bekerja di lahan sawah di […]

BUDAYA EKONOMI

JFC International Exhibition Tampilkan Produk Unggulan

Edy Budi Susilo mengangkat pusaka Kujang yang berbahan batu meteorit dalam JFC Exibhition 2018   faktajember.com – Bupati Jember dr. Hj. Faida, MMR., mendorong pelaku usaha di Jember agar memanfaatkan JFC International Exhibition untuk menapilkan produk unggulan daerah. JFC International Exhibition dimulai Kamis (9/8/2018). Bertempat di Alun-alun, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setkab Jember Dr. H. […]

EKONOMI PEMERINTAHAN

Smart City Berhasil, Kemajuan Jember Melejit

faktajember.com – Ketua tim ahli Smart-city and Intelligent Center (SIEC) ITS Dr. Ir. Endroyono, DEA. menilai Kabupaten Jember bakal melejit jika program Smart City berhasil diwujudkan. “Saya optimis Jember melejit,” kata Endroyono, Rabu (8/8/2018), usai audiensi dengan Bupati Jember dr. Hj. Faida, MMR. di Pendapa Wahyawibawagraha. Lebih jauh tentang program Smart City, Endroyono menjelaskan tantangan […]

EKONOMI

Dewan Pengupahan Kabupaten Jember Survei Harga Kebutuhan Pokok

faktajember.com | Dewan pengupahan Kabupaten Jember melakukan survei harga kebutuhan pokok di tiga tempat berbeda, Kamis (26/7). Tim dibagi jadi 3 kelompok yang masing- masing melakukan survei di Pasar Tanggul, Pasar Bangsalsari, dan Pasar Kalisat. Tugas masing-masing tim adalah mendata harga kebutuhan mulai makanan dan minuman, kebutuhan sandang, perumahan serta pendidikan. Kepala Bidang Hubungan Industrial […]

EKONOMI PEMERINTAHAN

Layani Transmart, Bupati Inginkan Efek Terbaik Bagi Masyarakat

faktajember.com – Bupati Jember dr. Hj. Faida, MMR., menegaskan pelayanan yang diberikan kepada Transmart dalam berinvestasi di Jember sebagai upaya mendulang efek positif bagi masyarakat Jember. Pelayanan yang diberikan sebagai upaya bersinergi dengan mitra yang menanamkan investasi. Investasi itu pun harus betul-betul mengungkit ekonomi kerakyatan dan bisa tumbuh bersama. Ekonomi kerakyatan merupakan kepentingan orang banyak. […]

EKONOMI PEMERINTAHAN

Bupati dan DPRD Jember Sepakati KUA PPAS 2019

faktajember.com – Bupati Jember dr. Hj. Faida, MMR., dan pimpinan DPRD Jember menyepakati Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA PPAS) tahun 2019. Penandatanganan nota kesepakatan tersebut berlangsung dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Jember, Senin (23/7/2018). Wakil Ketua DPRD Ayub Junaidi yang memimpin rapat menjelaskan runtutan ditandatanganinya KUA PPAS 2019 tersebut berdasar hasil […]

EKONOMI PEMERINTAHAN

Palayanan Investasi untuk Efek Terbaik Bagi Masyarakat

faktajember.com – Bupati Jember Faida menegaskan pelayanan yang diberikan kepada Transmart Carrefour dalam berinvestasi di Jember sebagai upaya mendulang efek positif bagi masyarakat Jember. Pelayanan yang diberikan sebagai upaya bersinergi dengan mitra yang menanamkan investasi. Investasi itu pun harus betul-betul mengungkit ekonomi kerakyatan dan bisa tumbuh bersama. Ekonomi kerakyatan merupakan kepentingan orang banyak. “Kepentingan yang […]

EKONOMI HUKUM PEMERINTAHAN

Penegak Hukum Kunci Sukses Ekonomi Wilayah

faktajember.com – Bupati Jember dr. Hj.  Faida, MMR., berkeyakinan bahwa kunci sukses ekonomi suatu wilayah adalah para penegak hukum. Keyakinan in berdasar pengalamannya selama ini memimpin Kabupaten Jember. “Sejatinya, para penegak hukum adalah kunci sukses ekonomi suatu wilayah,” terangnya ketika memberikan pidato sambutan di pembukaan Penataran Nasional Perkembangan Kejahatan di Bidang Ekonomi, Sabtu (14/7/2018). Kejahatan […]

EKONOMI

HARGA CABE MEROKET

Jember, Faktajember.com – Harga cabe di pasar tradisinal naik tajam dalam beberapa hari terakhir, harga cabai rawit dengan kualitas super berkisar Rp 60.000an per kilogram. Padahal sebelumnya harga cabai di dipasaran berkisar Rp 30.000an per kilogram. Hal tersebut disampaikan Wanto, pedagang Cabe di Pasar tanjung Jember, saat ditemui (8/6/18). Wanto menuturkan “nyaris semua jenis cabai mahal. […]

EKONOMI PERISTIWA

CURAH HUJAN TINGGI, PETANI TOMAT GAGAL.PANEN

Jember, Faktajember.com – Anomali musim, dan curah hujan ysng tinggi di Kabupaten Jember tidak saja merusak tanaman petani.namun juga berdampak pada hasil produksi pertanian. Di Desa Rowosari, Kecamatan Sumberjambe misalnya, puluhan petani tomat terancam gagal panen dan merugi akibat buah tomat yang bakal dipanen membusuk. Hal ini disampaikan Kholit, salah satu petani tomat asal Desa tersebut […]