PENDIDIKAN

Penataan GTT Jember Tuntas

Jember (Fakta Jember) – Berakhirnya silaturami gelombang ketiga antara Bupati Jember dr. Hj. Faida, MMR. dengan ribuan guru tidak tetap (GTT), Sabtu (10/2/2018), menandai tuntasnya upaya Pemerintah Kabupaten Jember melakukan penataan keberadaan GTT se-Kabupaten Jember. “Ini ikhtiar dari pemerintah. Selama ini urusan GTT tidak pernah ada tuntasnya, tidak ada penyelesaiannya. Ini kita bongkar datanya, kita […]

PEMERINTAHAN PERISTIWA

Perjuangkan GTT, Bupati Faida Memulai dari Nol

Jember (Fakta Jember) – Bupati Jember Faida mengaku harus memulai dari nol untuk memperjuangkan nasib ribuan guru tidak tetap (GTT). Hal ini disampaikan Bupati dalam silaturahmi dengan sekitar 1.676 GTT SDN dan SMPN se-Kabupaten Jember di Aula PB. Soedirman Pemkab Jember, Kamis (8/2/2018). “Sejatinya ini memulai dari nol. Kita cari datanya ke sekolah – sekolah,” […]

PERISTIWA

10 Tahun Dikubur, Jasad Perempuan Ini Masih Utuh

Jember (Fakta Jember) – Fenomena langka mewarnai hujan lebat yang mengakibatkan meluapnya air sungai di Desa Sukorejo, Kecamatan Bangsalsari, yang terjadi beberapa hari lalu, tepatnya Kamis (1/2/2018). Saat itu, debit air sungai naik menggerus tanah hingga mengakibatkan belasan makam yang ada di dekat sungai ambrol, termasuk makam Sumini. Meski sudah 10 tahun, jasad Sumini yang […]

PERISTIWA

Protes Jalan Rusak, Warga Tanam Pohon Pisang

Jember (Fakta Jember) – Jalan rusak yang tak kunjung diperbaiki membuat warga Rw 16 Dusun Krajan, Desa Ambulu, Kecamatan Ambulu, menanam pohon pisang di tengah jalan Aksi yang dilaksanakan Senin (5/2/2018) sore itu wujud protes kepada pemerintah, karena tak kunjung merespon keluhan warga terkait jalan rusak. Warga setempat bernama Yohanes (33) ketika ditemui Rabu (7/2/2018) […]

PEMERINTAHAN

Bupati Ajak Jamaah Istighotsah Bantu Warga

Jember (Fakta Jember) – Bupati Jember dr. Hj. Faida, MMR. mengajak jamaah istighotsah Mambaul Khoirat Bangsalsari untuk ikut menyukseskan program pemerintah. Hal ini disampaikan Bupati dalam istighotsah bersama jamaah Mambaul Khairat Bangsalsari di aula Pendapa Wahyawibawagraha, Sabtu (03/02/2018) malam. Istighotsah diikuti sedikitnya 500 jamaah perempuan. Bupati menjelaskan, keikutsertaan dalam pembangunan itu diantaranya dengan memberikan data […]

PERISTIWA SOSIAL

Ratusan Warga Gruduk Kantor Kecamatan

Jember (Fakta Jember) – Ratusan warga Kecamatan Gumukmas berunjuk rasa di kantor kecamatan, Selasa (30/1/2018). Mereka mengajukan sejumlah tuntutan kepada Camat Gumukmas Suparno. Salah satunya soal Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP El). “Saya sendiri ngurus KTP sampai setahun, tapi kalau lewat calo dengan membayar Rp. 200 rb, dua hari sudah selesai,” tutur Slamet Jaya Wiharja, […]

PERISTIWA

Zeze Media Balung Terbakar

Jember (Fakta Jember) – Kebakaran menghanguskan Toko Zeze Media di Jl. Rambipuji No. 73, Kecamatan Balung, Kabupaten Jember. Saksi mata, Pak Mul, mengatakan, kejadian itu bermula saat pukul 05.00, ia melihat kepulan asap yang berasal dari dalam toko. Ia lalu menyampaikan kepada tetangga dekatnya. Bersama beberapa tetangga, ia mendobrak pintu toko untuk memadamkan api. “Ketika […]

PERISTIWA

Camat Gumukmas Kuatir Terjadi Bentrok Massa

Jember (Fakta Jember) – Camat Gumukmas Suparno menggelar koordinasi dengan Danramil dan Kapolsek Gumukmas, Senin (29/1/2018). Koordinasi terkait rencana aksi penyampaian aspirasi oleh para warga kepada Camat Gumukmas, yang akan dilaksanakan Selasa (30/1/2018). “Tujuan kami kumpul disini untuk mencari formula yang bisa menetralisir aksi demo,” tutur Suparno di kantornya. Dalam surat, aksi dan camat kepada […]

HUKUM

Berbekal Foto, Polisi Bekuk Pelaku Penggelapan

Jember (Fakta Jember) – Kepolisian Sektor Sumberbaru berhasil menangkap pelaku penggelapan motor. Penangkapan pada Kamis (25/1/2018) ini berhasil dilakukan karena korban melapor dengan membawa foto pelaku. “Si pelaku sudah dikenali oleh korban. Jadi tidak membutuhkan waktu yang lama untuk menangkapnya” tutur Kapolsek Sumberbaru AKP. Subagiyo. SH saat dikonfirmasi Fakta Jember, Jum’at (26/1/2018). Kapolsek menjelaskan, kasus […]